Partner Terbaik
Dalam Pendidikan

Santara Edukasi sebuah Organisasi Partner yang beroriaentasi dalam dunia pendidikan dengan tujuan memberikan sebuah kebermanfaatan, baik kepada sekolah afiliasi maupun untuk dunia kependidikan pada umumnya.

Wujudkan Sekolah
Berbasis Merdeka Belajar

Santara Edukasi bertujuan menjadi Oraganisasi Penggerak yang nantinya akan menjadi partner sekolah-sekolah dan para guru penggerak. dengan langkah pertama membantu sekolah afiliasi melaksanakan pembelajaran berbasis IT, Proyek, dan tentunya kegiatan Penilaian secara serentak yang diadakan dengan basis Computer & Android baik Offline , Semi Online, maupun Full Online.

24 Akses E-Learning

Kami juga mengembangkan sebuah Platform E-Learning yang bisa digunakan oleh siswa dari sekolah afiliasi untuk belajar secara Online

Merdeka Mengajar

Santara Edukasi juga secara terus menerus mengajak para guru untuk lebih berprofesional dengan beberapa kegiatan workshop yang mendatangkan langsung pakar pendidikan

Ujian Bersama CABT

Mengajak sekolah afiliasi untuk mengembangkan pembelajaran berbasis IT, khususnya dengan agenda Penilaian berbasis Compter dan Android.

Didukung Dengan Tenaga yang Kompeten

Kami akan membatu Kegiatan-kegiatan terkait dunia pendidikan yang dilaksanakan oleh sekolah afiliasi tentunya dengan tenaga yang kompeten dan ahli dalam bidangnya

Kami Menyediakan Pembelian Barang SIPLAH

Santara Edukasi Juga bergerak seperti perusahaan komanditer berbentuk ritel dengan berbasis toko Siplah, yang memudahkan sekolah anda untuk mengatur managemen tentang pengelolaan Bantuan Operasional Sekolah (BOS), Selain itu, kami juga mempunyai Tempat barang Offline yang dapat menambah kepercayaan sekolah afiliasi

Aman
Terpercaya
facilites
Apapun yang Dibutuhkan

Pelayanan SIPLAH, Bantuan Pembuatan ARKAS, dan lain-lain

affordable-pricing
Harga Terjangkau

Meskipun kami sebuah badan usaha, akan tetapi kami tetap mengedepankan kebermanfaatan dan kemampuan finansial dari sekolah afiliasi

Wujudkan Menjadi Penggerak

Santara Edukasi akan terus menagdakan Event-event yang berkaitan dengan perkembangan dunia pendidikan, utamanya dalam mengembangkan kelimuan dan profesionalitas guru-guru dari pada sekolah afiliasi tentunya dengan mendatangkan mentor-mentor yang pakar dalam bidangnya.

Profesionalitas
Kolaborasi